Permainan RPG yang sangat banyak di minati orang saat ini adalah permainan Genshin Impact, ini merupakan permainan RPG yang di luncurkan oleh Mihoyo, dengan permainan sebelumnya yang sama bergenre anime juga dengan nama Honkai Impact, namun permainan Genshin Impact ini berbeda jauh dengan game Mihoyo sebelumnya, untuk permainan Hinkai Impact karakter yang di sedikan adalah karakter cewek, sehingga cukup aneh jika ada pria yang memainkan permainan tersebut, namun untuk game keluaran terbaru dari Mihoyo ini memiliki banyak karakter dengan gender pria dan wanita, sehingga siapa saja dapat memainkan permainan ini.
Berikut adalah tips untuk mendapatkan artefak bintang 5 pada permainan Genshin Impact, untuk mendapatkan artefak bintang 5 anda harus mencapai Rank Adventure dengan level 40 terlebih dahulu, setelah itu anda dapat melakukan hunting ke Dungeon – Dungeon atau melawan bos agar rate untuk mendapatkan artefak bintang 5 semakin besar juga, dalam proses menuju Level Rank Adventure 40, hal yang harus di perhatikan adalah demage pada setiap karakter yang anda miliki.
Pastikan anda sudah membuild karakter yang anda gunakan dengan benar agar memiliki demage yang besar, dan dengan mudah untuk mengalahkan bos, salah satu caranya adalah dengan meng – Up Equipment yang di gunakan, serta artefak yang di gunakan saat ini, hal ini berpengaruh besar terhadap demage yang akan di keluarkan oleh karakter anda. Selain itu anda dapat menyekesaikan misi dan membuka setip peti yang di jumpai.
Memilih senjata dengan talent yang di butuahkan karakter juga sangat penting sekali dalam meningkatkan demage karakter, mengkombinasikan element untuk menghajar monster dapat memberikan tambahan demage element yang cukup besar juga.
Setelah menaikkan demage dan mencapai Level Adventure Rank 40, anda bisa memulai mengcari artefak bintang 5 dengan melawan bos dan setiap reward pada masing – masing bos berbeda – beda, gunakan artefak yang di butuhkan karakter anda, untuk sisa artefaknya anda dapat gunakan untuk menaikkan Level artefak anda agar menambahkan stats pada artefak yang di gunakan.